Text
Peran Guru Dalam Mengelola Keberbakatan Anak
Anak usia dini dengan berbagai karakternya merupakan pribadi-pribadi yang unik, mempunyai potensi kecerdasan yang besar jika guru dan orangtua dapat menemukenalkan dan mengembangkan bakat-bakat unggul tersebut. Pengembangan kreativitas menjadi keharusan untuk terus dikembangkan.
Tidak tersedia versi lain