Text
Esei-Esei Intelektual Muslim Dan Pendidikan Islam
Buku Esei-esei Intelektual Muslim dan Pendidikan Islam mengetengahkan analisa kritis dengan pendekatan multidisipliner Prof. Dr. Azyumardi Azra sebagai seorang intelektual Muslim, pengamat, dan pelaku (pendidik) dalam dunia pendidikan Islam.
Tidak tersedia versi lain