Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi, maka setiap upaya meningkatkan kualitas tersebut perlu dilakukan penelitian. supaya penelitian dapat menghasilkan informasi yang akurat, maka perlu menggunakan metode penelitian yang tepat. metode penelitian secara umum dapat dikasifikasikan menjadi tiga, yaitu : 1. Metode Kuantitatif, disebut sebagai metode tradisiā¦
Tugas kepala sekolah sangat penting dalam mendorong guru untuk melakukan proses pembelajaran agar mampu menumbuhkan kemampuan kreatifitas, daya inofasi, kemampuan pemecahan masalah, berfikir kritis dan memiliki naluri jiwa kewirausahaan untuk menggerakan kemajuan sekolah yang menghasilkan nilai tambah bagi produk sistem pendidikan.