-
Buku ini dikategorikan ke dua bagian yang pertama yaitu Telaah Kurikulum PAI maksudnya yaitu memberikan pemahaman dalam kegiatan pembelajaran PAI yang hendak dilakukan guru dengan diawali kegiatan menelaah kurikulum. Yang ke dua yaitu menyajikan model-model pembeljaran PAI dan penilaianya.
-
-
-
-
-
Buku ini membahas bagaimana hukum Islam melihat dan menyelesaikan berbagai isu-isu penting yang dihadapi oleh masyarakat saat ini. Melalui proses seleksi, dalam buku ini penulis mengang- kat sedikitnya 34 persoalan kontemporer yang perlu diketahui yang terbai ke dalam beberapa aspek kehidupan: